Cara Membuat Akun Instagram Dengan Mudah

Jika Anda suka berfoto ria tentu akan mengenai Instagram yang mana merupakan penyedia layanan yang seringkali digunakan untuk berbagi foto yang bagus dan menarik. Banyak sekali yang sudah menggunakan Instagram ini namun ternyata masih banyak juga yang belum tahu mengenai cara membuat akun Instagram itu sendiri.  

Mengenai aplikasi Instagram itu sendiri hanya berjalan pada Hp Android yang khusus digunakan untuk mengambil gambar dan juga berbsagi ke media sosial seperti Facebook, Twitter dan lain-lain. Namun didalam komunitas Instagram lebih difokuskan pada berbagi foto yang mana didalam Hp Android selalu menawarkan kamera foto yang mampu menghasilkan hasil foto yang bagus, aplikasi Instagram disini berfungsi untuk membuat hasil jepretan foto yang ada pada Hp Android Anda tersebut menjadi lebih baik. Terlebih lagi banyak sekali penawaran yang diberikan dalam aplikasi ini serta bentuk sharing foto nya yang sangat mudah, membuat Anda dapat berbagi foto yang sudah Anda edit dengan aplikasi ini. 

Tidak hanya itu saja, dengan mengambil foto dengan aplikasi ini, Anda pun bisa membuat kreasi Anda sendiri dengan mudah, sangat cocok sekali untuk Anda yang suka berfoto sendiri ataupun bersama teman, dengan adanya aplikasi ini tentu akan menambah kesan yang baik nantinya terhadap hasil foto yang Anda dapat. Banyak sekali fitur yang ditawarkan dalam aplikasi Instagram ini membuat banyak sekali yang sudah tergabung bersamanya, bahkan sudah banyak sekali komunitas yang terdapat didalamnya. Semua itu bisa Anda lihat jika sudah menjadi salah satu dari anggota yang tergabung dalam akun Instagram. Jika Anda ingin tagu Cara Membuat Akun Instagram Dengan Mudah bisa menyimak informasi dibawah ini. 

Untuk membuat akun Instagram itu sendiri yakni sebagai berikut:

  • Pertama Anda bisa mulai membuka aplikasi Instagram yang sudah terinstal di Handphone Anda.
  • Kemudian di layar tampilan awal tentu akan terlihat kata “Register” pilih itu dan Anda akan ditujukan ke form pendaftaran yang mana Anda juga bisa menggunakan login melalui Facebook dengan cara klik “Use Your Facebook Info” kemudian akan terisi seluruh data yang secara otomatis sama seperti akun Facebook Anda. 
  • Setelah itu Anda akan diminta untuk mengisi kolom sebagai berikut:

  1. Username yang merupakan tampilan nama akun Anda nanti.
  2. Password yang mana merupakan password untuk login kea kun Anda
  3. Name , merupakan nama asli Anda
  4. Email, bisa dama dengan email Facebook (lebih diutamakan sama dengan Facebook supaya akun Instagram Anda bisa terhubung langsung dengan Facebook Anda)
  5. Phone, nomor telfon Anda yang aktif, karena semua notfikasi akan melalui nomor tersebut.
  6. Photo Profil, ini bisa Anda kosongkan dahulu semenatar ataupun bisa langsung ambil dari foto yang ada didalam Hp Anda. 

  • Jika Anda sudah mengisi seluruh data diatas bisa langsung saja mengklik “Register” dan aka nada tampilan untuk validasi email yang mana Anda harus membuka inbox email yang Anda gunakan untuk informasi tadi. Lalu kemudian setelah aktifasi selesai,aka nada penawaran yang diberikan berupa pencarian teman dari Facebook dan Kontak Hp. Anda bisa memilih “Skip” jika ingin langsung menuju pada Instagram ataupun “Cancel” untuk mempercepat proses registrasinya. 

Itulah cara membuat akun Instagram dengan mudah dan juga singkat sekali. Tentu Anda bisa dengan mudah mempelajarinya dengan hanya mengikuti cara diatas.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Cara Membuat Akun Instagram Dengan Mudah"

Posting Komentar